Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2016

CARA INSTALL DAN KONFIGURASI OPENVPN DI CENTOS 6

Gambar
Ada banyak cara untuk mendapatkan internet gratis. Kira-kira hal itulah yang pertama kali saya ingat ketika menyebut kata VPN dan SSH. OpenVPN adalah salah satu aplikasi open source yang dapat digunakan untuk membuat virtual private network (VPN). OpenVPN menggunakan private keys, certificate dan biasanya disertai username dan password yang digunakan untuk login dan membuat sebuah koneksi. Selain dapat digunakan untuk trik internet gratis, OpenVPN juga dapat digunakan untuk membuat anonymous surfing, mengakses situs yang diblokir dan lain-lain. Sebelum anda melakukan proses instalasi dan konfigurasi OpenVPN di Centos 6, harap anda pastikan terlebih dahulu bahwa TUN/TAP VPS anda sudah aktif (enable). Untuk mengetahui apakah TUN/TAP sudah aktif atau belum, silahkan masukkan perintah berikut : cat /dev/net/tun Seharusnya outputnya adalah : cat: /dev/net/tun: File descriptor in bad state Jika tidak demikian, berarti TUN/TAP belum aktif, silahkan anda aktifkan terlebih dahulu me